Puisi Hari Guru
Nama : Sri Wahyuni
Kelas : XI Mipa 2
SMAN 1 SAMATURU
Orang
Tua Kedua
Aku adalah seorang Anak
yang tak pernah mengenal orangtua
Aku adalah seorang
putri yang tak pernah merasakan kasih sayang
Namun….
Aku Beruntung
Aku adalah seorang
Siswi
Aku adalah seorang
murid
Aku selalu merasakan memiliki
banyak orang
Aku belajar banyak hal
dari mareka
Mareka menyanyangi
sepeuh hati
Melarangku,
mengajariku, memberiku nasehat masa depan.
Mereka adalah Guruku..
Orang Tua Kedua
Tidak ada komentar:
Posting Komentar